PUSAT ILMU PENGETAHUAN DAN AGAMA

PEMANFAATAN KULIT PISANG SEBAGAI PERMEN








SMA NEGERI 1 KARANGGEDE
TAHUN PELAJARAN 2013/2014


 





PENGESAHAN
Karya tulis ini di setujui oleh pembimbing dan disahkan oleh kepala SMA
Negeri  1 karanggede,boyolali
             Hari  :
          Tanggal:



                        
                                                                  Mengetahui


   
Guru pembimbing   II




Dra. A wahyuningsih. S
NIP.131853846

Guru pembimbing I




Aris subandono

Kepala SMA N 1 Karanggede



Khaerul Anwar S.Pd
NIP 196900805 199101 1 001


             



                                                                         MOTO

1.       Hidup Adalah Perjuangan
2.       Belajar Di Waktu Kecil Bagaikaan Mengukir Di Atas Batu,Belajar Di Waktu Dewasa  Bagaikan Mengukir Di Atas Air
3.       Belajarlah Bersikap Dewasa
4.       Rubahlah Sifat Eggois,Tingkatkan Sifat Patriotisme




                                                                     PERSEMBAHAN
Karya tulis ini di persembhkan untuk;
1.      Bapak Kepala Sekolah SMA Negeri  1 Karanggede
2.      kepada bapak ibu guru pembimbing KIR yang telah memberikan bimbingan kepada kami
3.      Bapak dan Ibu guru SMA Negeri  1 Karanggede
4.      Bapak ibu tersayang yang telah memberikan do’anya
5.      Teman teman yang telah memberikan  semangat
6.      Semua pihak yang terlibat




                                                                     KATA PENGANTAR
Puji syukur penulis ucapkan kehadirat Tuhan yang Maha Esa atas limpahan Rahmat dan hidayahnya.sehingga karya tulis ygang berjudul ‘’PEMANFAATAN LIMBAH KULIT PISANG UNTUK DI BUAT PERMEN ‘’dapat terselesaikan.penyusunan karya tulis ini dapat tersusun dengan bantuan,bimbingan dan pengaraha  dari berbagai  pihak.untuk itu kami ucapkan terimakasih kepada:
1.      Bapak kepala sekolah SMA Negeri 1 Karanggede
2.      Dra.A wahyuningsih danbapak aris subandana
3.      Semua pihak yg terlibat dalam pembuatan karya tulis ini yg tidak mungkin kami sebutkan satu persatu
            Penulis menyadari bahwa dalam penyusunan karya tulis ini masih jauh dari sempurna,untuk itu penulis meminta kritik dan saran yang membangun sangat di harapkan.semga karya tulis ini bermanfaat bagi penulis dan pembaca pada umumnya




                                                                                                      Karanggede,    Desember 2013
                                                                                                                                     Penulis










DAFTAR ISI


HALAMAN JUDUL................................................................................................... i
LEMBAR PENGESAHAN......................................................................................... ii
HALAMAN MOTTO   .............................................................................................. iii
HALAMAN PERSEMBAHAN  ............................................................................... iv
KATA PENGANTAR  .............................................................................................. vi
DAFTAR ISI  ........................................................................................................... viii
INTISARI  ................................................................................................................. ix
BAB I        PENDAHULUAN.................................................................................... 1
A.             Latar belakang................................................................................ 1
B.             Rumusan Masalah .......................................................................... 4
C.             Tujuan
1.      Tujuan Umum
2.      Tujuan Khusus
D.             Manfaat penelitian.......................................................................... 5
BAB II       KAJIAN PUSTAKA................................................................................ 7
A.           Pisang .............................................................................................. 7
B.           Permen  .......................................................................................... 20
C.           Hipotesis Tindakan ........................................................................ 21

BAB III     PELAKSANAAN PENELITIAN PERBAIKAN PEMBELAJARAN 22
A.           Subjek, Tempat dan Waktu penelitian pihak yang membantu....... 22
B.           Desain prodesur Perbaikan Pembelajaran ...................................... 23
D.           Tehnik Analisis Data ..................................................................... 32

BAB IV     HASIL DAN PEMBAHASAN.............................................................. 33
A.           Deskripsi Hasil Penelitian Perbaikan Pembelajaran ....................... 32
B.           Pembahasan Hasil Penelitian Perbaikan Pembelajaran................... 41


BAB V       SIMPULAN DAN SARAN TINDAK LANJUT.................................. 44
A.           Simpulan......................................................................................... 44
B.           Saran............................................................................................... 44
C.           Tindak Lanjut................................................................................. 45
                           



 
                                                                               INTI SARI

Penulis mencoba memanfatkanlimbah kulit pisang yg   terbuang sasia, untuk itu kami ber inisiatip unyuk memanfaatkan limah trsebut di buwat sesustu yg lebih  bermanfaat kami mencoba membuaat selai dari limbah kulit pisang tersebut.
Kami telah membuat semelnya dan telah di cobakan untuk teman2,sebagian besar  mereka mengatakan bahwa rasanya cukup enak
Namun kami masih melakukan suatu cara untuk memanfaatkaan limbah tersebut
Awalnya kami menduga bahwaa kulit pisang tidak memiliki manfaat namun setelah kami menelusuri tentang kandungan2 kulit pisang itu memiliki manfaat yg luar biasa




                                                                                 BAB  1
A.LATAR  BELAKANG
Kecamaatan wonosegoro banyak di temukan sampaah kulit pisang yang terbuang sia sia untuk itu penulis mencoba untuk memanfaatkaan limbah tersebut menjadi sesuatu yg lebih bermanfaat.padahal di kulit pisang tersebut itu memiliki kasiat yg tidak kalah baik bagi kesehatan
Secara umum kulit pisang banyak mengandung karbohidrat,air,vit. C,kalium,lutein, anti oksidan,kalsium,vit.B, lemak, Protein, Beragam vit.B kompleks diantaranya  vit.B 6,minyak nabati,serat, serotonin, dsb.




B.Perumusan Masalah
1.Apakah kulit pisang dapat di manfaatkan???
2.bisakah kulit pisang di konsumsi???
3.bisakah kulit pisang dapat di manfaatkan sebagai selai??
      C.Tujuan
1.Tujuan umum
Untuk memerika wawasan kepada penulis yg lebih mendalam tentang manfaat kulit pisang
2.tujuan khusus
1.ingin memanfatkan limbah kulit pisang
2.untuk mengurangi limbah yg menumpuk
3.memanfaatkaan limbah yg terbuang sia sia
D.Manfaat penelitian
Dalam pembuatan karya tulis ini memiliki beberapa manfaat antara lain
1.menambah wawasan bagi penulis tentang manfaat kulit pisang
2.mengetahui kandungan kandungan kulit pisang
3.sebagai acuan untuk peneliti yg akan memanfaatkan kulit pisang
E.SISTEMMATIKA PENELITIAN
Dalam pembuatan karya tulis ini,penulis menggunakan sistematika sebagai berikut
BAB  1:PENDAHULUAN
A.Latar Belakang
B.Perumusan Masalah
c.Tujuan
     1.tujuan umum
     2 .Tujuan khusus
D.Manfaat penelitian
BAB II:TINJAUAN PUSTAKA
         Mangga
BAB IV:HASIL PENELITIAN
             A.DATA PENELITIAN
              B.HASIL PENELITIANDAN ANALISIS DATA
               C.PEMBAHASAN
BAB V:KESIMPULAN DAN SARAN
DAFTAR PUSTAKA
 LAMPIRAN





                                                                              BAB II
                                                                TINJAUAN PUSTAKA
PISANG.  KLASIFIKASI PISANG
Pisang merupakan tumbhan yg  asia tenggara,pisang merupkan buah taunan(dapat di temukan sehari hari)Semua yang ada dalam pohon pisang dapat di manfaatkan semua mulai dari ujunng akar hingga ujung daun.


2.JENIS JENIS PISANG
       RAJA NAGKA
      AMBON
      GINTUNG
      MUSLIM
     PISANG RAJA
3.MUTU PISANG YANG BAIK
-Tidak berbiji
-Tidak terlalu masak
-Kulitnya masih segar
C.CARA MEMBUAT PERMEN
Alat dan Bahan:
-Blender
-Wajan
-Cetakan
-Solet
-kulit pisang
-gula

Cara membuat permen
1.cuci kulit pisang hingga bersih,kemudian  belender hingga halus
2.selanjutnya,tuangkan ke dalam wajan dan tambahkan gula, dn vanili
3.aduk hingga mengental
4.kemudian cetak ke dalam cetakan






Bab III
METODOLOGI PENELITIAN
A.     JENIS PENELITIAN DAN RUANG LINGKUP
1.      Jenis Penelitian
      Jenis penelitian merupakan study kasus, mengungkap banyaknya limbah kulit pisang yang terbuang sia-sia.
2.      Ruang Lingkup Wtu Dan Lokasi
a.      Waktu Penelitian
Dilaksanakan pada tanggal 9 Desember 2013
b.      Lokasi Penelitian
Penelitian dilaksanakan di Kec. Wonosegoro mengingat di daereah itu banyak kulit pisang yang terbuang sia-sia. Dan penulis berinisiatif untuk memanfaatkannya.
B.      SEMPEL PENELITIAN
 Sebagai semple penelitian  teman-teman untuk merasakan hasil buatan kami.
NO
NAMA
SUKA
TIDAK SUKA
1
Rian
Ya

2
Deni

Tidak
3
Dedi
Ya

4
Yudi
Ya

5
Aji
Ya

6
Salim
Ya

7
Dewi
Ya

8
Mutiaroh
Ya

9
Mutiatun

Tidak
10
Uswatun
Ya

11
Novita Sari

Tidak
12
Fasa
Ya

13
Ani
                        Ya

14
Nia
Ya

15
Tias
Ya

16
Aditya

Tidak
17
Yani
Ya

18
Man Rohyani
Ya

19
Hilmy

Tidak
20
Dian Sara
Ya

21
Meli
Ya

22
Naumi
Ya

23
Puji
Ya

24
Widya
Ya

25
Nadya
Ya

26
Hesti
Ya

27
Lina
Ya

28
Titin
Ya

29
Selly
Ya

30
Ahmad
Ya

C.      PEGUMPULAN DATA
1.      Lidrary Reslarck/  Kepustakaan
Memperoleh data dari membaca hasil karya ilmuan atau pemikiran baik berupa membaca buku maupun dari media cetak.
2.      Angket
Penelitian untuk memperoleh data atau keterangan dengan menyebarkan angket atau pertanyaan-pertanyaan kepada teman-teman



BAB IV
HASIL PENELITIAN

Data yang diperoleh dari penyebaran angket yang diberikan pada teman-teman untuk mengetahui kualitas permen yang dibuat.
            Komentar :
1.      Rasanya terlalu manis
2.      Bentuknya kurang menarik
3.      Warna kurang mencolok
4.      Rasanya enak
5.      Teksturnya kurang lembut

D.     PEMBAHASAN
Dari hasil penelitian banyak yang menyukai permen tersebut. Tingakat hasil angket sebagian besar menyukai permen tersebut.
a.      Manfaat pembuatan permen:
1.      Memanfaatkan limbah kulit pisang yang ada didesa.
2.      Menciptakan kreatifitas
3.      Menemukan hal-hal baru.
b.      Manfaat dari permen:
1.      Memberikan teman-teman produk baru.
c.       Faktor-faktor yang mempengaruhi mutu permen:
1.      Kulit pisang yang baik.
2.      Blender yang bersih.
3.      Kulit pisang yang sudah masak




BAB V
KESIMPULAN DAN SARAN
A.     Kesimpulan
1.      Semua kulit pisang dapat bermanfaat.
2.      Tingkat pengetahuan para siswa pemanfaatan kulit pisang masih rendah.
B.      Saran
1.      Menghimbau masyarakat agar memanfaatkan limbah yang ada.
2.      Menghimbau masyarakat agar membuat produk baru.


0 Komentar untuk "PEMANFAATAN KULIT PISANG SEBAGAI PERMEN "

Back To Top